DBasia.news – Eks direktur AC Milan, Arideo Braida dikabarkan telah mendapat proposal untuk menjadi Direktur Olahraga Monaco.
Braida kini mengabdi untuk Barcelona sejak 2015 dengan menjabat sebagai penasehat olahraga internasional tim.
Hanya saja menurut La Gazzetta dello Sport, petulangan Braida di Barcelona telah berakhir. Kini pria berusia 73 tahun itu sudah siap untuk tantangan baru.
La Gazzetta turut mengabarkan, Monaco bisa jadi pelabuhan karier seanjutnya seorang Braida. Diyakini ia bahkan sudah menerima proposal tawaran dari tim Ligue 1 Prancis itu.
Konon karena ketertarikan terhadap Braida inilah, Monaco turut melirik eks gelandang Juventus, Claudio Marchisio.
Braida sendiri bekerja untuk Milan sebagai general manager selama 27 tahun kurun waktu 1986-2013.
-
Kapten AC Milan Pertanyakan Keputusan Wasit Kontroversial
-
Milan Buka Negosiasi Dengan Lecce Bahas Transfer Empat Pemain Berbeda
-
Zlatan Ibrahimovic Beri Bocoran Masa Depannya
-
Derby Milan Jadi Ajang Pembuktian Rossoneri Tidak Bergantung Dengan Ibrahimovic
-
Direktur AC Milan Ungkap Rencana di Bursa Transfer Musim Dingin 2022